Laporan Akhir 2
Laporan Akhir 2
(Percobaan 2 T flip flop)
Gambar 3.2 Rangkaian Percobaan 2
Rangkaian T flip-flop mirip dengan J-K flip-flop, tetapi pada T flip-flop, input J dan K digabung menjadi satu. Seperti J-K flip-flop, tabel kebenaran T flip-flop berlaku saat input R-S dinonaktifkan. Dalam kondisi aktif low, jika R adalah 0 dan S adalah 1, pin R aktif, sehingga terjadi reset (Q=0 dan Q'=1). Jika input R-S tidak dinonaktifkan, output mengikuti tabel kebenaran R-S flip-flop. Saat R dan S dinonaktifkan, output mengikuti tabel kebenaran T flip-flop. Output T flip-flop akan berubah saat input clock mengalami fall time, yaitu saat input beralih dari high (1) ke low (0). T flip-flop hanya akan berubah jika input T (pin J dan K) diberi high (1), yang disebut keadaan toggle; jika diberikan input 0 (low), output tidak berubah.
5. Video Rangkaian
[Kembali]
6. Analisa
[Kembali]
7. Link Download
[Kembali]